Puisi : Selalu Sendiri

Mengapa hidupku selalu sendiri
Menanti kasih sayang malam ini
Sampai kapan aku harus begini

Sampai kapan aku terus begini

Kemana pun selalu sendiri
Tiada teman pun berada disini
Semua orang tak mau peduli
Bahkan mereka malah memaki
Makan siang makan malam
Tidur siang tidur malam
Hanya ada sepiring nasi dan secangkir kopi dimeja
Hanya ada selimut dan bantal guling saja
Jatuh cinta sendiri, orang lain tak menyadari
Sakit hati sendiri, orang lain tak perduli
Hidup tersesat tanpa tujuan
Melaju ikuti roda kehidupan
Kucoba bertanya pada Tuhan
Sampai kapan harus kurasakan

0 Response to "Puisi : Selalu Sendiri"

Post a Comment

Puisi : Surat Cinta Untuk Pendosa

Hai, apa kabar... Bagaimana keadaanmu ? Apa kau baik-baik saja atau sebagainya ? Sekarang kau tinggal dimana ? Aku tahu kau sedang berse...